• Home
  • Study
  • Jurnal
  • Pengetahuan
  • Lounge
  • Home
  • Study
  • Jurnal
  • Pengetahuan
  • Lounge
Facebook Twitter Instagram
  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
Facebook Twitter Instagram
Antarajateng.com | Education For EveryoneAntarajateng.com | Education For Everyone
  • Home
  • Study
  • Jurnal
  • Pengetahuan
  • Lounge
Antarajateng.com | Education For EveryoneAntarajateng.com | Education For Everyone
Home » Bank Indonesia Merupakan Banker’s Bank Artinya Adalah? Cari Tahu Pembahasannya!

Bank Indonesia Merupakan Banker’s Bank Artinya Adalah? Cari Tahu Pembahasannya!

niko saputraBy niko saputraNo Comments3 Mins Read
Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Reddit Telegram Email
bank indonesia merupakan banker's bank artinya
Share
Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

Bank indonesia merupakan banker’s bank artinya? Jadi yang memiliki peran penting dalam keuangan di negara ini. Peran bank Indonesia sebagai sentral pun juga memiliki banyak sekali fungsi yang diberikan, terutama untuk bank di bawahnya. Begini penjelasan lengkapnya.

Contoh Soal:

Bank indonesia merupakan banker’s bank artinya …

a. Bank Indonesia dapat memberi pinjaman kepada bank umum dengan jaminan

b. Bank Indonesia memegang hak oktroi dalam pengedaran uang sebagai alat pembayaran yang sah

c. Bank Indonesia menjaga likuiditas negara melalui pengaturan dan penatausahaan neraca pembayaran

d. Bank Indonesia mengeluarkan kebijakan-kebijakan moneter

e. Bank Indonesia sebagai salah satu sumber dana bagi bank lain

Jawaban dari soal tersebut adalah E. 

Penjelasan:

Bank Indonesia adalah merupakan lembaga keuangan yang bertanggung jawab dalam mempertahankan nilai rupiah. Atau di Indonesia sendiri sering dikenal sebagai bank sentral. Dimana bank sentral ini memiliki cabang di seluruh daerah di Indonesia. 

1. Peran Sebagai Banker’s Bank

Salah satu fungsi dari bank Indonesia yang merupakan sentral adalah sebagai Banker’s bank. Banker’s bank sendiri merupakan salah satu fungsi yang dimiliki oleh lembaga keuangan tersebut. Jadi kali ini akan membahas terkini dengan maknanya. 

Banker’s sering juga disebut dengan bankir, yang memberi manfaatnya terhadap bank yang berada di bawahnya. Dimana Banker’s ini memiliki kedudukan sebagai salah satu sumber dana bagi bank-bank lain. Bisa dikatakan sebagai bank inti dalam sebuah negara. 

Tak hanya di Indonesia saja, namun Banker’s bank selalu dimiliki oleh setiap negara, dengan fungsi yang sama pula. Antara lain adalah sebagai salah satu sumbernya dana bagi bank di bawahnya. Karena itu sangat berperan penting. 

Dengan kata lain maka bank yang berada di bawahnya bisa mendapatkan pinjaman dari Banker’s. Atau sering juga disebut dengan pinjam tingkat akhir. Dimana bank Indonesia dapat memberikan pinjaman dalam bentuk likuiditas darurat. 

2. Peran Sebagai Bank Sirkulasi 

Tak hanya sebagai Banker’s saja, namun juga berperan sebagai bank sirkulasi. Bank sentral sebagai sirkulasi yang artinya adalah memiliki hak atau wewenang untuk mengedarkan uang suatu negara. Contohnya adalah bank Indonesia. 

Dimana bank sirkulasi ini memiliki wewenang dan juga yang bertanggung jawab terhadap semua peredaran mata uang dalam negara. Tak hanya itu saja, namun juga bertugas untuk menjaga kestabilan atau stabilitas uang. Juga terus mengembangkan sistem perbankan yang ada di negara itu. 

Dengan pernyataan berikut, maka hanya bank sentral saja yang berhak menerbitkan uang lembaran maupun koin. Sehingga bank Indonesia akan lebih mudah dalam mengatur peredaran uang. Juga dapat mempertahankan stabilitas nilai mata uang di dalamnya negara Indonesia. 

Demikian adalah jawaban terkait bank indonesia merupakan banker’s bank artinya, untuk dipelajari. Jadi Banker’s dapat dimaknai sebagai sumber dana bagi seluruh bank yang ada di suatu negara. BI pun juga berfungsi sebagai bank Sirkulasi. 

bank indonesia
Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
niko saputra

Related Posts

Sebutkan Macam macam Peralatan yang digunakan dalam Berlatih Renang!

Uraikan Beberapa Masalah yang Muncul Terkait Keutuhan NKRI! Ini Jawabannya!

Prinsip yang Memungkinkan Terbentuknya Kerjasama Antar Bangsa adalah …

Comments are closed.

Don't Miss

Sebutkan Macam macam Peralatan yang digunakan dalam Berlatih Renang!

Study By niko saputra

Sebutkan macam macam peralatan yang digunakan dalam berlatih renang! Ini merupakan salah satu bentuk soal…

Uraikan Beberapa Masalah yang Muncul Terkait Keutuhan NKRI! Ini Jawabannya!

Prinsip yang Memungkinkan Terbentuknya Kerjasama Antar Bangsa adalah …

kalpika Tegese? Kunci Jawaban Bahasa Jawa Kelas 11

Stay In Touch
  • Facebook
  • Twitter
  • Pinterest
  • Instagram
  • YouTube
  • Vimeo
Our Picks

Sebutkan Macam macam Peralatan yang digunakan dalam Berlatih Renang!

Uraikan Beberapa Masalah yang Muncul Terkait Keutuhan NKRI! Ini Jawabannya!

Prinsip yang Memungkinkan Terbentuknya Kerjasama Antar Bangsa adalah …

kalpika Tegese? Kunci Jawaban Bahasa Jawa Kelas 11

Subscribe to Updates

Get the latest creative news from SmartMag about art & design.

About Us
About Us

Antarajateng.com adalah sebuah portal edukasi yang menyajikan berbagai konten edukaitf yang tentunya bisa membantu para pembaca sekalian dalam mencari sumber referensi pelajaran ataupun ilmu pengetahuan.

Facebook Twitter Pinterest YouTube WhatsApp
Our Picks

Sebutkan Macam macam Peralatan yang digunakan dalam Berlatih Renang!

Uraikan Beberapa Masalah yang Muncul Terkait Keutuhan NKRI! Ini Jawabannya!

Prinsip yang Memungkinkan Terbentuknya Kerjasama Antar Bangsa adalah …

Subscribe to Updates

Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

© 2023 Antarajateng.com
  • Home
  • Study
  • Jurnal
  • Pengetahuan
  • Lounge

Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.